Lurah Patimuan Tinjau Langsung Proses Panen Tembakau Kelompok Tani Tunas Jaya Wadas Jontor

Lurah desa patimuan bpk. Aink Mutaqin meninjau proses panen tembakau di dusun wadasjontor desa Patimuan Cilacap
Petani tembakau di Desa Patimuan, Cilacap Jawa Tengah, Minggu (25/8/2019), mulai menggelar panen raya setelah tiga bulan bekerja keras merawat tanaman mereka. Panen tahun ini disambut gembira karena harga tembakau  tinggi dan produksi bagus, berbeda dengan tahun lalu tahun ini lebih meningkat hasilnya.

Biaya juga menjadi penyebab lain. Dana untuk menanam tembakau baik bibit, pupuk, dan upah pekerja lebih tinggi dan lebih besar dari pada tanaman lain. Kesulitan itu ditambah dengan akses permodalan yang yang masih sulit didapatkan petani tembakau.

"Tata niaga tembakau juga sangat kompleks, melibatkan mata rantai perdagangan cukup panjang di dalam alur perdagangannya sehingga keuntungan petani kerap tergerus,"

Melihat semakin turunnya hasil tembakau, Warga meminta pemerintah untuk lebih peduli. Pemerintah diminta mendorong kemitraan antara petani dengan pelaku usaha. Pemerintah juga diminta menjamin akses pasar serta jaminan harga sesuai kualitas bagi para petani.

Panen raya tembakau di Wadas Jontor dimulai ,Desa Patimuan, Kecamatan Patimuan, Kab.Cilacap, yang merupakan salah satu sentra penghasil tembakau dengan luas tanam paling besar, yakni mencapai 10 hektar, dari total 15 hektar areal tanam yang dibudidayakan Sejak Zaman Lampau.

Lurah patimuan (Bpk Aink Mutqin)  Juga mengatakan akan Mengakomodir Usul-usual masyarakat terkait Pertanian -pertanian yang lain agar bisa Mandiri seprti kelompok Tani Tunas Jaya  gagasan Warga rt 02 Rw 01 Wadas Jontor Desa Patimuan Cilacap Jawa Tengah

Adapun harapan masyarakat agar kelompok tani ini tidak hanya menanam namun memproduksi tembakau menjadi Usaha Milik Desa atau UMD.  Dengan adanya Produksi Tembakau menjadi sebuah Roko tentu akan menjadikan Peluang adanya Lapangan Pekerjaan baru, menginggat  Lebih 40% Wagra daerah sekitar Patimuan adalah pengguna Roko. (ungkap Rudi) dalam Komentarnya.

Adapun tanggapan Kepala Desa mengatakan bahwa akan Mengagendakan Saran dan masukan dari masyarakat.

Posting Komentar untuk "Lurah Patimuan Tinjau Langsung Proses Panen Tembakau Kelompok Tani Tunas Jaya Wadas Jontor"

POPULER SEPEKAN

Merpati Kolongan Laku 1,5 Miliyar
Muncul Grup Lawak Mirip Warkop DKI, Indro Warkop Marah Hingga Sebut Tak Punya Etika
Masukin Cowok Bangladesh Tidur Bareng Sekamar, Seorang PMI Dipolisikan Majikan
Linda Sahabat Vina Akhirnya Buka Suara usai Pegi Ditangkap
Demi Memenuhi Kebutuhan Popok dan Susu Bayi Umur 10 Bulan Dicat Silver Untuk Mengemis
 Siswi SMP di Ajibarang Diperkosa Ayah dan Kakak sejak Usia 12 Tahun
Efek Blogspot ganti Top Level Domain (TLD)
Aplikasi Penghasil Saldo Dana di Bulan September Terbukti Membayar
KARTU PRAKERJA GELOMBANG 69 BERKEMUNGKINAN AKAN DIBUKA SEBENTAR LAGI
Sebetulnya apa sih yang di sebut dengan meronce??